Tuesday, June 22, 2010

Hal Yang Penting Dalam Hidup

Tak banyak orang yang peduli,bahkan sadar dengan hal penting dalam hidup.Terutama yang telah merasa sukses dan tak perlu ngapa-ngapain lagi.

apasih sebenarnya hal essensial yang penting dalam hidup?
terserah apa jawaban anda.Tapi,menurut saya bidang apapun itu,hal terpenting dalam hidup adalah MEMPELAJARI KESALAHAN.

Memang.merayakan keberhasilan adalah hal penting.Tapi,MEMPELAJARI KESALAHAN/KEGAGALAN adalah lebih penting.mengingat,bahwa kehidupan ini bukanlah keadaan yang konstan dan mudah diperkirakan.
Dan jika berhubungan dengan tujuan anda,apakah tujuan anda sama(standarnya)dari waktu ke waktu,tahun ke tahun?
nggak,kan?

lalu mengapa mengapa yang ditekankan adalah mempelajari kesalahan/atau kegagalan?

karena mempelajari kegagalan memberi manfaat yang jauh lebih besar untuk dipelajari,dari pada keberhasilan.
pada kenyataannya keberhasilan lebih sering melenakan.terutama karena organisasi/orang tidak merayakannya secara edukatif.mereka dengan bangga gembar-gembor sana-sini,memamerkan pencapaian ini-itu. apa yang kita peroleh dari merayakan seperti itu?


dari milis motivasi

No comments: